Ujung kulon memang merupakan tempat pemancingan yang sangat mengagumkan. Daerah Ujung Kulon lebih cocok apabila hendak memancing dengan cara trolling. Berikut adalah beberapa hotspot yang telah di kumpulkan dari majalah Media Mancing untuk daerah cagar alam di Jawa Barat ini.
Tanjung Karang Kereta : 105*11' BT dan 06*50' LS.
Jenis ikan yang dapat dipancing disini adalah marlin, layaran, kuwe