Karena kasus sirosis liver, terjadi bleeding dan menyebabkan kadar albumin turun. Hasil lab menunjukkan kadar albumin 2,12 dari rentangan nilai normal 3,4 - 4,8. Dengan rendahnya kadar albumin ini, perutnya alami ascites (busung, bgaai oranghamil 9 bulan) karena cairan sulit keluar. Dengan kondisi ascites tsb, sungguh tidak mengenakkan karena ada perasaan sebah, kembung, dsb. Oleh sebab itu,